-
Bersujud adalah Obat Psikologis yang Ampuh
Bersujud adalah bentuk perendahan diri di hadapan Alloh, sekaligus merendahkan hati kepada sesama manusia. Karena itu, bersujud bisa mengendorkan ketegangan psikis. Bersujud adalah obat psikologis yang ampuh.
-
Psikologi Humanistik: Dengan Teknologi, Belajar Dimanapun Bisa Dibagi
Kuliah berakhir. Biasanya ditandai dengan ujian di ujung semester. Hasilnya? Sudah pasti indeks prestasi alias IP. Biar hasil belajar tidak dihapus oleh selembar kartu hasil studi, maka di Mata Kuliah Psikologi Humanistik, mahasiswa mengunggah tulisan karyanya di blog.
-
Aturan yang Menjaga Kelas Aktif dan Kreatif
Biasanya, yang namanya aturan lebih sering bersifat membatasi. Sebenarnya seorang guru bisa membuat aturan yang menyenangkan dan tetap memberikan kebebasan. Aturan yang seperti ini akan membuat kelas aktif dan kreatif.
-
Bukan Stratifikasi, tapi Diferensiasi Pendidikan
Telah lama kita punya pola pikir mencari yang terbaik. Pola pikir ini mengantarkan kebiasaan kita yang selalu merankingkan, termasuk di dunia pendidikan. Padahal, dari sisi layanan, seharusnya kita tidak terobsesi dengan stratifikasi, tetapi beralih ke diferensiasi pendidikan.
-
Seperti Apakah Perubahan Diri Kita setelah Belajar?
Setiap belajar pasti punya luaran. Perubahan perilaku, sudah pasti lah. Lebih penting lagi dari itu adalah perubahan diri, menjadi diri yang utuh. Seperti apakah perubahan diri kita setelah belajar?
-
Menguasai Emosi Orang Lain melalui Disonansi Kognitif
Seseorang bisa sangat dikuasai orang lain karena sebuah kesan. Hal ini bisa mendatangkan rasa tidak nyaman, yang kemudian disebut disonansi kognitif. Bagaimana melalui disonansi kognitif, kita bisa menguasai emosi orang lain?
-
Warisan Unas: Ketika Kejujuran Menyisakan Penyesalan
Hasil Unas sudah diumumkan. Di satu sisi decak kagum berkumandang, di sisi yang lain rutukan dan kesenduan mengiringi hasil yang kurang diharapkan. Di balik cerita itu semua, kejujuran mendatangkan persoalan sebagai buntut dari hasil yang berupa nilai pelajaran.
-
3 Komponen Penting dalam Fasilitasi Belajar
Sebanyak apapun yang kita pelajari, serumit apapun pelajaran yang kita hadapi, sebenarnya belajar itu sederhana. Baik buat yang belajar maupun yang memfasilitasinya, hanya ada 3 komponen penting dalam fasilitasi belajar: prinsip, metode dan teknis.
-
Zone of Proximal Development dan Scaffolding pada Teori Belajar Vygotsky
Dua hal dalam proses belajar yang paling terkenal dari teori belajar Vygotsky adalah zone of proximal development dan scaffolding.
-
Bagaimana Mengatasi Temper Tantrum Anak?
Setiap anak punya pontensi tantrum atau temper tantrum. Karena itu perlu tahu bagaimana cara mengatasinya jika hal tersebut terjadi pada anak kita.
-
Membanggakan Anak Secara Berlebihan Itu Berbahaya
Bangga kepada anak sendiri itu wajar, namun jika berlebihan, berbagai kemungkinan efek kurang baik layak diperhitungkan.
-
Bagaimana Mencegah Terjadinya Temper Tantrum pada Anak?
Tantrum atau temper tantrum bisa dicegah. Namun yang biasanya terjadi, kita bertindak setelah temper tantrum terjadi pada anak kita. Untuk itu, bagaimana agar anak tidak menjadi temper tantrum? Simak yuk!
-
Bagaimana Anak Menjadi Temper Tantrum?
Tantrum atau temper tantrum sering terjadi pada anak-anak. Ternyata tantrum dapat terjadi melalui proses belajar. Bagaimana anak menjadi temper tantrum?
-
Belajar Pembentukan Perilaku dengan Observational Learning Bandura
Suda kenal dengan Bandura? Belum? Kenalan dulu dong. Kali ini, kita akan membahas tentang Observational Learning dari Albert Bandura untuk pembentukan perilaku. Simak yuk!
-
Seperti Orang Dewasa, Anak Juga Mengenal Kesepakatan
Meskipun anak sangat peka terhadap stimulasi dan rasa ingin tahunya tinggi, tapi ketika sebuah kesepakatan dibuat, anak bisa konsisten terhadapnya. Iya, seperti orang dewasa, anak juga mengenal kesepakatan.
-
Teori Perkembangan Moral Kohlberg
Perilaku adalah bagian dari diri, bagian dari kehidupan kita. Penilaian terhadap perilaku juga menyertainya. Kita sering menilai perilaku orang lain dengan standar benar salah. Tapi kita tidak melihat dari sudut pandang orang yang melakukan. Untuk itulah penting mempelajari Teori Perkembangan Moral Kohlberg.
-
Kekuatan Pikiran Kita Dapat Membentuk Orang Lain
Kekuatan pikiran kita dapat membentuk orang lain. Ternyata tidak hanya keyakinan pada diri sendiri yang bisa membuat perubahan, tetapi keyakinan kita atas orang lain juga punya efek yang sama. Bagaimana bisa?
-
Perlukah Anak Melakukan Les Privat Selain Belajar di Sekolah?
Les privat atau jam tambahan sudah menjadi kehidupan kita sehari-hari. Selain beban belajar yang tinggi di sekolah, anak juga mengikuti les privat atau jam tambahan. Pertanyaannya, perlukah anak melakukan les privat atau jam tambahan selain belajar di sekolah?